Selamat Datang di Pesantren Seni Rupa & Kaligrafi Al Quran (PSKQ Modern) Kudus Jawa Tengah Indonesia

8 MANFAAT YANG AKAN DIDAPAT KETIKA MEMILIKI KALIGRAFI

Muhammad Assiry,2 Mei 2019


Berikut ini 8 manfaat mempunyai kaligrafi:

Untuk menambah keimanan

Mempermudah mengingat Allah agar hati menjadi tenteram

Mendatangkan aura positif di dalam ruangan

Meningkatkan rasa syukur supaya ditambah keberkahan rizkinya

Sebagai Prestice needs dan identitas diri seorang muslim

Harta yang dibelanjakan untuk ayat-ayatnya pasti akan diganti dari arah yang tidak disangka-sangka.

Menambah kesejukan isi rumah

Ayat-ayat Allah terbukti dapat mendatangkan keberkahan. Konon dipercaya menolak balak, bencana, mara bahaya dan sihir.

Terimakasih telah berkunjung di Pesantren Seni Kaligrafi Al Quran, silahkan meninggalkan pesan, terima kasih

0 Komentar