Selamat Datang di Pesantren Seni Rupa & Kaligrafi Al Quran (PSKQ Modern) Kudus Jawa Tengah Indonesia

KALIGRAFI ASMAUL HUSNA BERBAHAN GRC

PSKQ Modern, 18 Maret 2017




Sabtu,18 Maret 2017 selesai sudah progres nyetak GRC kerawangan Kaligrafi Kufi Murabba' mengambil dua Asmaul Husna: Ya Waduudu, Ya Jaami'u dan tampak Motif potongan kaligrafi yang sama untuk sabuk Kubah GRC diameter 6 tinggi 4 meter, Masjid Baiturrahman Madiun Jatim.

CV.ASSIRY ART & PSKQ MODERN
Menebarkan virus-virus kaligrafi dan Seni Rupa terapan dimanapun berada.

Berani berbeda dengan tempat belajar kaligrafi yang lainnya. PSKQ Modern tidak hanya belajar kaligrafi murni tetapi juga fokus penguasaan Seni Rupa terapan yang sangat dibutuhkan di era persaingan global dan MEA ( Masyarakat Ekonomi Asean).

Pesantren kejuruan pertama di Asia bahkan di dunia yang mengawinkan dua konsep Seni Rupa terapan modern dan Kaligrafi baik klasik maupun kontemporer.

Info Belajar dan pendaftaran Santri baru:
http://www.pesantrenkaligrafipskq.com/…/pendaftaran-santri-…

Terimakasih telah berkunjung di Pesantren Seni Kaligrafi Al Quran, silahkan meninggalkan pesan, terima kasih

0 Komentar