Selamat Datang di Pesantren Seni Rupa & Kaligrafi Al Quran (PSKQ Modern) Kudus Jawa Tengah Indonesia

KALIGRAFI YANG BAIK DAN INDAH

Muhammad Assiry, 14 November 2017


Karya kaligrafi yang baik dan indah adalah karya yang dengannya sanggup membangkitkan Penulis atau Pelukisnya untuk bisa lebih dekat ( taqarrub) kepada kekasihnya ( ALLAH), bukan malah menjauhkannya karena hatinya diikuti prasangka dan kedengkian dan merasa hebat dari yang lainnya.

Terimakasih telah berkunjung di Pesantren Seni Kaligrafi Al Quran, silahkan meninggalkan pesan, terima kasih

0 Komentar